Kata kerja ini membedakan jenis kata yang tidak terikat oleh jumlah dan waktu. Untuk batasan itu semua membutuhkan kata tertentu, kata kerja bahasa Indonesia dapat ber-frasa dengan akan, ingin, tidak. Secara morfologis calon kata kerja dapat berafiksasi dengan morfem terikat untuk calon kata kerja; di,me-,ter-,-kan,-i dll. 2.